Kompas adalah alat untuk menetapkan arah mata angin.
Bagian – bagian
kompas yang terpenting adalah :
1.
Dial ( permukaan
dimana tertera angka- huruf- seperti pada permukaan jam ).
2.
Visir ( pembidik
sasaran ).
3.
Kaca pembesar (
ditempelkan pada mata yang membidik sasaran ).
4.
Jarum penunjuk (
lokasi magnet bumi antara magnit ).
5.
Tutup dial dengan
dua geris bersudut 45º ( dapat diputar – putar )
6.
Alat penggantung
dpt juga sbg penyangkut ibu jari untuk menopang kompas dgn induk jari.
Cara Membaca Kompas :
Angka diatas dial
dibagi satuan derajat antara lain :
0 º 45 º
90 º 180 º 225 º
270 º 315 º 360 º
Diluar / didalam
lingkaran dial terdapat huruf :
Nort = Utara, East
= Timur, West = Selatan, South = Barat.
Untuk menghindari
keragu – raguan istilah asing tersebut, kita pergunakan angka saja :
Timur Laut = 45 º,
Tenggara = 135 º, Barat Daya = 225 º, Barat Laut = 325 º.
Cara Menggunakan Kompas :
F Letakkan kompas diatas permukaan yang
datar. Setelah tidak bergerak lagi jarum kompas akan menunjukan ke UTARA
MAGNIT.
F Bidik sasaran melalui visir dengan /
melalui kaca pembesar
F Apabila visir diragukan karena kurang
jelas dilihat dari kaca pembesar, luruskan saja garis yang terdapat pada tutup
dial kearah visir searah dengan sasaran bidik agar mudah dilihat melalui kaca
pembesar.
F Apabila sasaran bidik 30 º, bidiklah ke
arah 30 º. Sebelum menuju ke sasaran, tetapkan dulu check point ( titik sasaran ) sepanjang jalur 30 º. Carilah satu
benda yang berada di sekitarnya.
F Sebelum bergerak kearah sasaran bidik,
perlu ditetapkan terlebih dahulu sasaran balik / back reading, agar kita dapat
kembali ke pangkalan apabila kita tersesat didalam perjalanan.
Rumus Sasaran
Balik :
a.
Tambah 180 º,
apabila sasaran bidik kurang dari 180 º.
b.
Kurangi 180 º,
apabila sasaran bidik lebih dari 180 º.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar